Jumat, 29 Agustus 2014

HUBUNGAN KONSEPTUAL ANTARA HAKIKAT MATEMATIKA, PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVIS, DAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA



matematika adalah imu pengetahuan yang menekankan pada penggunaan rasio(penalaran) dan obyek kajiannya bersifat abstrak, sehingga untuk membelajarkan(menyampaikan konsep atau pengetahuan yang dimilki pendidik) matematika seorang pendidik harus menggunakan suatu cara yang efektif. Karena pendidik akan menghadapi peserta didik yang heterogen, maka cara atau metode pembelajaran yang paling tepat untuk saat ini adalah pembelajaran konstruktivis. Pembelajaran konstruktivis akan menjadi lebih efektif dngan adanya media pembelaran karena media pembelajaran merupakan alat komunikasi yang bertindak sebagai model(perwujudan) dari konsep yang hendak disampaikan pendidik pada peserta didik.
Konsep yang benar , cara pembelajaran yang efektif, dan penggunaan media pembelajaran yang tepat menjadi kebutuhan utama pendidik dalam proses pembelajaran matematika.Baca lebih jauh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar